May Day 2023, Ribuan Anggota KSPSI Tangerang Akan Ikut Kepung Istana Negara
Sebanyak 1152 orang dari Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Tangerang akan menghadiri peringatan Hari Buruh Sedunia atau May Day di Jakarta pada Senin 1 Mei 2023