Tangerangupdate.com – Sholat tarawih adalah salah satu ibadah yang di anjurkan saat bulan Ramadan. Hukum sholat tarawih sunnah muakad dan waktu pelaksanaannya sehabis melaksanakan sholat isya.
Biasanya umat islam melaksanakan sholat tarawih dengan berjamaah di masjid atau sendiri dirumah.
Dalam kitab Durratu an-Nasihin karya Syaikh al-Khaubawihi yang menerangkan keutamaan penjelasan Rasulullah SAW terkait keutamaan tiap salat Tarawih yang diutarakan oleh sahabatnya, Ali bin Abi Thalib RA.
Menyebutkan jika keutamaan sholat tarawih malam keenambelas yaitu mendapat kebebasan selamat dari neraka dan kebebasan masuk surga baginya.
وَفِى اللَّيْلَةِ السَّادِسَةَ عَشَرَةَ كَتَبَ اللهُ لَهُ بَرَاءَةَ النَّجَاةِ مِنَ النَّارِ وَبَرَاءَةَ الدُّخُوْلِ مِنَ الْجَنَّةِ
Pada malam ke-16, barangsiapa yang melaksanakan sholat tarawih allah mencatat kebebasan selamat dari neraka dan kebebasan masuk surga baginya.