Siswa MTSN 1 Tangsel Raih Medali Emas Robotik Tingkat Internasional, Benyamin Berikan Penghargaan
Siswa MTsn 1 Tangerang Selatan mencetak prestasi gemilang dengan meraih medali emas di ajang Internasional Youth Metaverse Robot Challenge di Daejeon, Korea Selatan, 5-7 Agustus lalu